Jaga Lansia Dhuafa Dari Dampak Wabah Covid-19 Bagaimana kondisi lansia dhuafa di tengah wabah covid-19? Apa kebutuhan mereka di tengah wabah Covid-19? Sobat Lazismu, perkenalkan ini Mbah Hadi Sumarto, salah seorang warga Teguhan, Sragen Wetan,Sragen. Selama wabah Covid – 19 kebutuhan pangan lansia dhuafa sangat penting. Baik kebutuhan beras maupun lauk pauk. Setiap lansia dhuafaRead more